Tim dari DPMD, Bappeda dan P3MD Kabupaten Bojonegoro bersama OPD terkait melakukan Desk Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) dan Sinergitas Perencanaan Pembangunan Kabupaten Bojonegoro Tahun 2022/2023 di wilayan Kecamatan Kasiman pada, Kamis (15/9/2022).

Kegitan yang dilaksanakan di Pendopo Kecamatan Kasiman ini menghadirkan tiga puluh (30) Perangkat Desa se-Kecamatan Kasiman.

Camat Kasiman Novita Sari menyampaikan bahwa kegiatan ini menjadikan kita lebih tertib administrasi dan berjalan lurus sesuai aturan yang berlaku saat ini dan sekaligus pembuka kegiatan acara.

"Dalam pelaksanan Desk ini nantinya akan ada penilain dokumen yaitu Sangat Baik, Baik, Cukup, Kurang baik bila mana Desa mendapat nilai Kurang Dokumen bakal tinggal Di DPMD atau revisi" ujar Evi dari Dinas PMD 

Dalam kegiatan ini ada 2 desa yang masih kurang kelengkapannya


By Admin
Dibuat tanggal 16-09-2022
179 Dilihat